Cara Backup Dan Restore Konfigurasi Mikrotik

07:38:00

BACKUP & RESTORE




=> Backup
1. Login ke Router Mikrotik anda menggunakan winbox.



2. Klik pada bagian Files. Jika sudah maka akan muncul window "File List". Klik "Backup".



3. Masukan nama dan jika ingin lebih aman silahkan anda isikan juga di bagian password. Jika sudah silahkan anda klik "Backup".



4. Setelah itu maka akan terdapat file baru di daftar File List seperti gambar di bawah.



5. Jika anda ingin menyimpan hasil backup anda di komputer anda silahkan anda drag & drop (seret) file tersebut ke direktory tertentu.




=> Restore
1. Jika tadi kita sudah membackup, sekarang kita akan coba untuk merestorenya. Caranya cukup mudah. Silahkan anda drag & drop (seret) dari file yang berada di komputer kita ke "File List" yang berada di winbox.



2. Jika file tersebut sudah masuk ke dalam "File List" silahkan anda klik "Restore".



3. Pilih nama file yang ingin anda restore.


Yaa. Mungkin untuk postingan kali ini cukup sampai disini dulu. Jika ada yang ingin anda tanyakan anda bisa bertanya dan menuliskannya di kolom komentar.



!!...TERIMA KASIH...!!
!!..SEMOGA BERMANFAAT..!!

Artikel Terkait