Haiii haii haiii,, balik lagi nih di
rizkimalik10.blogspot.com.
Pada kesempatan kali ini saya akan memberi tutorial mengenai
bagaimana cara memonitoring sebuah proses yang sedang dikerjakan oleh suatu komputer,
di sini saya menggunakan windows server2012 R2 sebagai OS-Nya. Apa sih tujuan
utama dari monitoring ini??
Tujuan utamanya sih ya untuk mengetahui aktifitas apa saja
yang dilakukkan oleh suatu komputer/server.
ð
MONITORING MENGGUNAKAN TASK MANAGER
1.
Buka task manager. Untuk membukanya anda bisa
menggunakan kombinasi tombol keyboard “Ctrl+Shift+Esc”
2.
Gambar di bawah merupakan tampilan dari proses,
yaitu monitoring semua program yang sedang berjalan.
3.
Pada tab “Performance” kita juga bisa melihat
proses yang sedang berjalan, tetapi pada bagian ini kita hanya dapat melihat
grafik dari penggunaan memory, cpu, & Ethernet.
4.
Pada bagianbawah terlihat terdapat tulisan “open
resource monitor”. Kli pada option tersebut untuk melihat lebih rinci lagi dari
tab performance yang sedang kita buka. pada “Resource Monitor” ini anda dapat
melihat penggunaan CPU, Memory, Dll.
5.
Oke, selanjutnya kita buka pada bagian users.
Bagian ini merupakan berisi informasi dari user yang sedang login.
6.
Pada bagian tab ”Details” kita bisa elihat
seluruh proses yang sedang terjadi dama halnya seperti pada bagian “Process”
namun ini lebih di perinci lagi.
7.
Bagian yang terakhir adalah pada tab “Services”. Services ini
berisi seluruh service yang berjalan pada windows kita.
ð
MONITORING MENGGUNAKAN PERFORMANCE MONITOR
1.
Buka Performance Monitor. Caranya bisa dengan
buka server manager lalu ke “Tools=>Performance Monitor”.
2.
Gambar di bawah merupakan tampilan awal dari
Performance Monitor. Klik Performance Monitor untuk membuat grafik kondisi
service pada computer.
3.
Untuk membuat grafik, klik tanda “Tambah/Add”
untuk menambahkan kondisi suatu service.
4.
Disini saya akan menambahkan grafik Processor,
maka klik processor lalu kik add kemudian Ok.
5.
Nah, maka akan muncul info mengenai kondisi
processor kita.
EmoticonEmoticon